Penjelasan Ilmiah Tentang Kopi Yang Membuat Tahan Bergadang

Kopi menjadi primadona bagi kebanyakan orang yang bergadang. Di tempat-tempat orang ngeronda, menjaga kampung halamannya dari berbagai macam marabahaya pasti ada kopi yang menjadi teman warga yang ngeronda. Kenapa?


Sebuah hasil penelitian tim University Of Colorado dan Harvard Medical School menyebutkan bahwa penyebabnya adalah kandungan Kafein dalam kopi menganggu ritme sirkandian tubuh peminumnya. Ritme sirkandian adalah semacam jam yang memberi tahu tubuh kapan tidur dan kapan bangun.

Kandungan kafein dalam double espresso misalnya yang mampu mengeser ritme sirkandian sampai rata-rata 40 menit.


Selain itu, hasil penelitian juga menyebutkan bahwa kandungan kafein itu bisa berakibat lebih buruk jika dikombinasikan dengan cahaya terang, di mana  cahaya terang mampu menggeser ritme sirkandian sampai 85 menit yang jika di kombinasikan mampu mengeser waktu tidur sampai 1 jam 45 menit.

0 Response to "Penjelasan Ilmiah Tentang Kopi Yang Membuat Tahan Bergadang"

Posting Komentar

Popular Posts