Karena Sering Memberi Nasehat, Seorang Ustad Dibunuh

Berita2Populer.com - Tidak semua orang senang dinasehati atas semua perbuatannya. Tidak jarang orang yang menasehati kemudian dibenci. Karena kebencian itu, tidak jarang akan membuat orang mau melakukan apa saja demi amarah kebencian yang disimpannya.

Sebagaiman dilaporkan viva.co.id, bahwa seorang ustad di Jakarta Pusat ditusuk oleh Alberet. Alberet sendiri adalah orang orang yang sering diberi nasehat agar tidak selalu mabuk-mabukan. Tidak diterima dinasehati, Alberet menusuk ustad tersebut dengan pisau didada dan perutnya hingga tidak bisa ditolong lagi nyawanya.


0 Response to "Karena Sering Memberi Nasehat, Seorang Ustad Dibunuh"

Posting Komentar

Popular Posts